

Sejarah Singkat
SMK PGRI 3 Badung merupakan sekolah kejuruan yang ada di Desa Dalung Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung dan berdiri pada tanggal 19 Juli 2010 dengan ijin penyelenggaraan pendidikan No.667/PD/Tahun 2010 dan telah diakreditasi oleh Badan Akreditasi Nasional (BAN) dengan nilai A (sangat memuaskan).
PROGRAM STUDI
Terdiri dari 3 (tiga) Kompetensi Keahlian
Bidang Studi Keahlian : Pariwisata
Program Studi Keahlian : Kepariwisataan
Kompetensi Keahlian : Akomodasi Perhotelan
Bidang Studi Keahlian : Pariwisata
Program Studi Keahlian : Kuliner
Kompetensi Keahlian : Tata Boga
Bidang Studi Keahlian : Teknologi Informasi dan komunikasi
Program Studi Keahlian : Teknik Komputer dan Informatika
Kompetensi Keahlian : Multimedia
Visi Misi SMK PGRI 3 BADUNG
VISI : Berprestasi, Berkompetitif, berlandaskan budaya bangsa
INDIKATOR VISI :
- Berprestasi dalam bidang akademik
- Berprestasi dalam bidang non akademik
- Berkompetitif dalam bidang layanan pariwisata dan perhotelan
- Berkompetitif dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi
- Budaya disiplin warga sekolah
- Bertanggungjawab terhadap hasil karya
MISI :
- Melaksanakan Kegiatan Pembelajaran secara inovatif, interaktif, menantang dan menyenangkan
- Membina Kelompok Belajar english club dan Florist.
- Membentuk Kelompok Belajar Teknologi dan Informasi, Jugling.
- Membina Kelompok Olah Raga: Volley Ball, Sepak Bola, PBB, Basket, Atletik, dan Pencak Silat
- Membentuk dan membina Kelompok seni: Seni Tari, Seni Rupa
- Melaksanakan Familiarization dan Table Manner
- Melaksanakan praktek sekolah dan praktik industri
- Membentuk kelompok Foto Grafi
- Menegakkan Tata Tertib Sekolah
- Melaksanakan Tugas dan Tanggung Jawab sesuai Prosedur Oprasional Standar
Sarana Dan Prasarana
Sarana dan Prasarana
- Gedung 1 Lantai
- Gedung 2 Lantai
- Lahan Parkir
- 8 (delapan) Ruang Teori
- 1 (satu) Ruang Kepala Sekolah
- 1 (satu) Ruang Tata Usaha
- 1 (satu) Ruang Guru
- 4 (empat) Ruang WC Siswa
- 1 (satu) Ruang WC Guru
- 1 (satu) Lab. Komputer
- Lab. Kejuruan (Akomodsi Perhotelan, Tata Boga, Multimedia)
- 1 (satu) Ruang Perpustakaan
- 1 (satu) Ruang Waka
- Kantin
- Mading
- 1 (satu) Ruang OSIS
- 1 (satu) Ruang UKS
- 1 (satu) Ruang Unit Produksi
- 1 (satu) Ruang Konseling
- 1 (satu) Gudang Peralatan Olah Raga
PROGRAM KERJA WAKASEK URUSAN SARANA DAN PRASARANA
- Menyusun jadwal pemakaian lab bersama ketua kompetensi keahlian.
- Membantu guru dalam mempersiapkan bahan, alat, ruang praktek
- Menginventaris bahan dan alat praktek
- Memelihara/merawat peralatan dan bahan praktek
- Memelihara kebersihan ruang dan bahan praktek
- Melayani peminjaman alat dan bahan praktek
- Melaporkan peralatan yang rusak atau hilang kepada Kepala sekolah
- Memperbaiki kerusakan ringan peralatan praktek
- Mengusulkan tambahan alat dan bahan praktek
- Mengadministrasikan penggunaan bahan praktek dan hasil praktek







Tinggalkan komentar